Kupas Tuntas Gerbang Logika AND OR dan XOR (Exclusive OR) dengan 3 (tiga), 4 (empat) Inputan

Kupas Tuntas Gerbang Logika AND OR dan XOR (Exclusive OR) dengan 3 (tiga) Inputan - AnthzoBlog. Pada postingan sebelumnya Sistem Digital 1 telah dijelaskan mengenai gerbang logika. Namun, tidak dengan 3, 4, 5 dst inputan. Nah disini akan dijelaskan bagaimana cara menyelesaikannya.

1. AND
Kesimpulan:
Yang namanya AND (DAN) itu harus semuanya, misal: aku membeli buah anggur DAN mangga, artinya aku membeli kedua-duanya (buah anggur dan mangga).

2. OR
Kesimpulan:
OR (ATAU) disini minimal salah satu sudah 1 (true) maka hasilnya 1 (true).

3. XOR
Kesimpulan:
XOR (Exclusive OR) jika yang bernilai 1 (true) ganjil dari jumlah inputan maka hasilnya 1(true), sebaliknya jika yang bernilai 1 (true) genap dari jumlah inputan maka hasilnya 0 (false).
*maaf itu ada kesalahan pengetikan, yg jelas kesimpulannya tetap sama.

[update title="Informasi buat sobat" icon="info-circle"]Saat ini sobat sedang membaca artikel Kupas Tuntas Gerbang Logika AND OR dan XOR (Exclusive OR) dengan 3 (tiga), 4 (empat) Inputan
Sumber:https://anthzoblog.blogspot.com/2015/10/kupas-tuntas-gerbang-logika-and-or-dan_77.html
Jangan lupa untuk memberikan komentar supaya situs ini terus update, terima kasih.[/update]
Label:

Posting Komentar

[blogger][facebook][disqus]

Image 1 Title

Image 1 Title
Sesuatu yang sangat berharga

Formulir Kontak

Nama

Email *

Pesan *

Diberdayakan oleh Blogger.