Manfaat dan Khasiat Kulit Manggis

Manfaat dan Khasiat Kulit Manggis - Anthzo Blog. Manggis merupakan buah yang rasanya lezat dan banyak digemari. Tapi tahukah Anda ternyata bukan saja buahnya yang lezat, kulitnya pun tak mau ketinggalan untuk memberi manfaat kepada kita. Ya kulit manggis merupakan salah satu bahan tradisional atau herbal yang banyak digunakan untuk mengobati berbagai macam penyakit.

Anda pasti sudah sering mendengar tentang hebatnya kulit manggis ketika Anda membaca beberapa iklan tentang obat atau terapi tradisional. Salah satu manfaat kulit manggis yang sudah banyak dibuktikan adalah untuk sistem imun atau kekebalan tubuh sehingga bisa meningkatkan stamina dan fisik Anda.

Khasiat dan Manfaat Kulit Manggis : Menjaga Kesehatan Otak
Kulit manggis mengandung Antioksidan yang dapat membantu mencegah penurunan fungsi otak. Penyakit yang berhubungan dengan penurunan fungsi otak diantaranya adalah Demensia dan Alzheimer.

Selain itu, kulit manggis juga dapat mencegah terjadinya faktor kerusakan sistem syaraf yang dapat mengakibatkan penyakit Parkinson. Adalah kandungan flavonoid di dalam kulit buah manggis yang bekerja untuk menghentikan kerusakan ringan pada memori otak.
Sumber: http://www.ditulis.com/2014/06/manfaat-kulit-manggis.html

[update title="Informasi buat sobat" icon="info-circle"]Saat ini sobat sedang membaca artikel Manfaat dan Khasiat Kulit Manggis
Sumber:https://anthzoblog.blogspot.com/2014/06/manfaat-dan-khasiat-kulit-manggis_63.html
Jangan lupa untuk memberikan komentar supaya situs ini terus update, terima kasih.[/update]
Label:

Posting Komentar

[blogger][facebook][disqus]

Image 1 Title

Image 1 Title
Sesuatu yang sangat berharga

Formulir Kontak

Nama

Email *

Pesan *

Diberdayakan oleh Blogger.